Thursday, December 5, 2013

Tutorial Flash membuat game pesawat

Halo gan,kali ini saya mau ngajarin agan cara membuat game flash. Btw,maaf ya jika ada yang salah,atau kurang lengkap,dll ...karna saya juga belajar / saya juga pemula :D ...btw,mari kita simak ..

Bahan yang di perlukan :
  • Macromedia Flash 8 (Disini,saya pake yang PRO xD xP )
  • Otak (karna mungkin agan akan memainkan sedikit logika)
-Maka,mari kita mulai. Pertama-tama,buka dulu macromedia flashnya ..lalu klik "Flash Document" ,kira2 seperti inilah gambarnya :
 lalu "CTRL+J" ..dan akur ukurannya ...untuk pada tutorial ini,saya mengunakan ukuran : Width : 640 px = Height : 300 px

-Kedua,Kita buat pesawatnya ..kira2 seperti ini >
-Biarin gan yang jelek,kan cuma tutorial :D ..maka,mari kita ke part selanjutnya ..
-Ketiga,kita pilih Selection Tool pada bar Tools atau tekan "V" pada keyboard ..kita ubah yang kita gambar tadi menjadi movie clip ..caranya > Klik kanan pada gambar > Convert to symbol (gambarnya kira2 seperti ini :
) lalu selanjutnya isi "name = pesawat" ..dan cekles pada bagian type "movie clip" > OK








-KeEMPAT,klik kanan lagi pada pesawat > lalu klik "actions" ..gambar kira2 seperti ini >
..maka akan muncul box ..masukin script berikut ke dalam box tsb >
onClipEvent (enterFrame) {
  if (Key.isDown(Key.RIGHT)) {
    // gerak ke kanan
    this._x = this._x + 5;
  }
  if (Key.isDown(Key.LEFT)) {
    // gerak ke kiri
    this._x = this._x - 5;
  }
  if (Key.isDown(Key.UP)) {
    // gerak ke atas
    this._y = this._y - 5;
  }
  if (Key.isDown(Key.DOWN)) {
    // gerak ke bawah
    this._y = this._y + 5;
  }

}
-Maka,coba agan test gamenya dengan cara tekan "Ctrl + Enter"  ...
-Kira2 gamenya seperti ini >



===BYE gan,tutorial part 1 sampai disini saja xD......
-KLIK DISINI UNTUK KE PART 2.

No comments:

Post a Comment

Menjadi Donatur untuk blog ini hanya dengan 1 klik iklan.